December 2015 - Vika Vilanti

Wednesday, 9 December 2015

Wardah Beauty Class & Meet and Greet with Ghaida Tsurayya
December 09, 20150 Comments
Ahad (06.12.2015) - adalah hari yang bermakna buat ku, karena di hari itu aku mendapatkan pelajaran baru. Hari itu aku tahu rasanya ikut talk show dan beauty class. Acara ini diadakan oleh salah brand make up asli Indonesia yaitu Wardah dengan bintang tamu Ghaida Tsurayya yang berlokasi di Hotel Arjuna, Jalan Mangkubumi, Yogyakarta. Ghaida Tsurayya merupakan salah satu spoke person dari Wardah Cosmetics selain Lulu Elhasbu, Ria Miranda, dan masih...
Read more
Page 1 of 3123Next »Last

@vikavilanti